Artikel Terkini
Indeks
Bagelen, 08 Agustus 2022-Posyandu adalah jenis pelayanan kepada anak berupa penimbangan untuk memantau pertumbuhan anak. Manfaat Posyandu ialah memberikan layanan kesehatan ibu dan anak, KB, imunisasi, gizi, dan penanggulangan diare. Penimbangan Balita: Penimbangan balita dilakukan tiap bulan di posyandu.
- 08 Agustus 2022
- KKN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LAMPUNG
- Berita Lokal

Bagelen, 04 Agustus 2022 - Usaha kecil MiKro Menengah (UMKM) Adalah sebuah singkatan usaha yang dilakukan oleh perseorangan atau individu, industri rumah tangga atau badan usaha dengan skala kecil. UMKM ini memiliki peran yang sangat penting bagi masyarakat sekitar bahkan bagi pendapatan ekonomi daerah. Dasar
- 04 Agustus 2022
- KKN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LAMPUNG
- Berita Lokal

Bagelen,03/08/2022-Universitas Muhammadiyah Lampung (Entrepreneur Campus) mengadakan kuliah kerja nyata (KKN) tepatnya di Desa Bagelen Kec. Gedong Tataan Kab. Pesawaran. Mahasiswa KKN UML di Desa Bagelen berjumlah 13 Mahasiswa terdiri dari 5 Fakultas dan 10 Program Studi yakni, Ilmu Pemerintahan, Ilmu
- 03 Agustus 2022
- KKN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH LAMPUNG
- Berita Lokal

Pada haru jum’at, 10 juni 2022, Kelapala Desa Bagelen Bapak Merdi Parmanto, S.Kom bersama TIM BPK (Bagelen Peduli Kemanusiaan, BAZNAS Kabupaten Pesawaran, Home Care Desa bagelen serta Puskesmas Gedong Tataan menyambangi salah satu warga masyarakat Desa Bagelen yang sedang dalam keadaan tidak baik
- 10 Juni 2022
- Sigit Winarto
- Berita Lokal
.jpeg)
Desa Bagelen, Jum'at 20 Mei 2022 Kunjungan Wakil Gubernur Lampung Ibu Hj. Chusnunia Chalim, M.Si., M.Kn., Ph.D ke Desa Bagelen dalam rangka "Monitoring Pupuk untuk kebutuhan para Petani". Kepala Desa Bagelen Bapak Merdi Parmanto, S.Kom serta seluruh lapisan masyarakat Desa bagelen sangat
- 21 Mei 2022
- Sigit Winarto
- Berita Lokal

Pada hari senin tanggal 16 MEI 2022 Pemerintah Desa Bagelen dan seluruh Masyarakat Desa Bagelen di ramaikan dengan suasana penuh haru yang tak terbendung. Keharuan tersebut tak lain berasal dari Acara "Temu Pamit Bapak Sujono" yang digelar di Aula Balai Desa Bagelen pada hari senin malam selasa. Acara
- 17 Mei 2022
- Sigit Winarto
- Berita Lokal

Universitas Aisyah Pringsewu yang beralamatkan di jalan A. Yani Tambah Rejo No.01 A yang berada di Kabupaten Pringsewu. Dalam hal ini saudari ARINDA EKA PRATIWI adalah salah satu Mahasiswi Universitas Aisyah yang menjalankan tugas Skripsi dengan Penelitian di Desa Bagelen terhadap Lansia yang ada di
- 23 Maret 2022
- Merdi Parmanto, S.Kom
- Berita Lokal

DATA DAN PROFIL MUSEUM KETRANSMIGRASIAN LAMPUNG Data Profil Museum Nama Museum : “Museum Ketransmigrasian Lampung” Alamat Museum : Ahmad Yani Desa Bagelen Kecamatan Gedung Tataan Kabupaten Pesawaran Provinsi Lampung. Nomor
- 14 Maret 2022
- Sigit Winarto
- Kegiatan Desa

Kegiatan Gotong Royong Masyarakat bersama TNI Kipan A sebagai wujud Rasa memiliki Desa. Kegiatan swadaya masyarakat ini,rutin dilaksanakan di desa Bagelen Kecamatan Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran
- 11 Maret 2022
- Ahmad Sholeh
- Program Kerja

Disinilah aku mulai diajarkan bagaimana jauh dari orangtua,saudara, dan sahabat Desa, mulai belajar memahami apa itu arti kehidupan, bagaimana aku harus melangkah untuk diriku, dan bagaimana nantinya, sampai hari ini.Begitu cepat waktu sudah berlalu namun sampai hari ini juga masih banyak hal2 yg masih
- 11 Maret 2022
- Ahmad Sholeh

 Salah satu kabupaten hasil pemekaran di Provinsi Lampung ini diresmikan pada 17 Juli 2007. Sebelumnya, kabupaten ini menjadi bagian dari Kabupaten Lampung Selatan. Pesawaran terdiri atas tujuh kecamatan dengan luas wilayah mencapai 1.173,77 km2. Sebagian besar lahan di kabupaten itu digunakan untuk
- 11 Maret 2022
- Ahmad Sholeh
- Berita Desa

Bupati Pesawaran hadiri sekaligus Pimpin Rapat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan Tahun 2022 Dalam Rangka Penyusunan RKPD Kabupaten Pesawaran Tahun 2023.Acara diselenggarakan tepatnya di Aula Pemkab Pesawaran . (Kamis, 24 Februari 2022) . Bupati Pesawaran mengatakan, Kegiatan Musrenbang Kecamatan
- 11 Maret 2022
- Ahmad Sholeh
- Berita Desa

Kunjungan PMDT Pemprov Lampung dengan ketua Smart Village beserta tim Smart Village di Desa Bagelen Kec. Gedong Tataan Kab Pesawaran, Jum'at (11/03/2022). Pada kesempatan tersebut Yohanes Sulistyono selaku Staf Ahli di PMDT PEMPROV LAMPUNG, didampingi juga oleh Davit Kurniawan,selaku Ketua
- 10 Maret 2022
- Sigit Winarto
- Berita Desa

PESAWARAN – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung melaunching smart village yang masterplannya berkolaborasi dengan Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya. Launching dilakukan dengan pencanangan Bulan Bhakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) tahun 2021 di Balai Desa Hanura, Pesawaran,
- 10 Maret 2022
- Sigit Winarto
- Berita Desa

VISI dan MISI Desa Bagelen VISI “MEWUJUDKAN DESA BAGELEN YANG MANDIRI, MAKMUR DAN SEJAHTERA“ MISI 1. Mewujudkan masyarakat Desa BAGELEN yang Mandiri Meningkatkan Kemandirian sumber daya manusia Meningkatkan Pangan, papan dan sandang masyakat Desa BAGELEN 2. Mewujudkan
- 23 Februari 2022
- Sigit Winarto